Sabtu, 17 Desember 2016

Perbedaan Esensial Kurikulum 2013 dengan KTSP 2006 di SD

Perbedaan Esensial Kurikulum 2013 dengan KTSP 2006 di SD

KTSP 2006
Kurikulum 2013
Status
Mata pelajaran tertentu mendukung kompetensi tertentu
Tiap mata pelajaran mendukung semua kompetensi (sikap, pengetahuan, keterampilan)
Benarnya
Mata pelajaran dirancang bediri sendiri dan memiliki kompetensi dasar sendiri
Mata pelajaran dirancang terkait satu dengan yang lain dan memiliki kompetensi dasar yang diikat dengan kompetensi inti tiap kelas
Benarnya
Bahasa Indonesia sejajar dengan mata pelajaran lain
Bahasa Indonesia sebagai penghela mata pelajaran lain (sikap dan keterampilan berbahasa)
Idealnya
Tiap mata pelajaran diajarkan dengan pendekatan berbeda
Semua mata pelajaran diajarkan dengan pendekatan yang sama (saintifik) melalui mengamati, menanya, mencoba, menalar,…
Idealnya
Tiap jenis konten pembelajaran diajarkan terpisah (separated curriculum)
Bermacam jenis konten mata pelajaran diajarkan terkait dan terpadu satu sama lain (cross surriculum atau integrated curriculum)
Baiknya

Konten ilmu pengetahuan di integrasikan dan dijadikan penggerak konten pembelajaran lainnya.

Tematik untuk kelas -III (belum integrative)
Tematik integrative untuk kelas  I-VI
Baiknya


Dapus:  Mulyasa. 2015. Implementasi Kurikulum 2013. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar